Advertisements:
Kamus Farmasi » asymtomatic
asymtomatic
Keadaan tanpa gejala. Berkaitan dengan HIV, istilah ini biasanya dipakai untuk menggambarkan orang yang hasil tes HIV-nya positif, tetapi tidak menunjukkan gejala klinis. Orang yang HIV-positif masih dapat menyebarkan penyakit itu bahkan saat mereka mengalami fase asimtomatik.
Download GambarAcceptable Daily Intake, Jumlah maksimum bahan tambahan pangan dalam miligram per kilogram berat badan yang dapat dikonsumsi setiap hari selama hidup tanpa menimbulkan efek merugikan terhadap kesehatan.
Download GambarObesitas; akumulasi lemak dalam badan yang berlebihan. Perlemakan dalam suatu organ atau jaringan.
Download Gambarmembantu atau menolong. substansi yang membantu substansi lainnya seperti obat tambahan dalam ilmunologi, stimulator nonspesifik dari respons imun.
Download Gambar