KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

transkrip

salinan


transkripsi

pengalihan tuturan (yg berujud bunyi) ke dl bentuk tulisan; penulisan kata, kalimat, atau teks dng menggunakan lambang-lambang bunyi;-- transkripsi yg menggunakan satu lambang untuk menggambarkan satu fonem tanpa melihat perbedaan fonetisnya; -- transkripsi yg berusaha menggambarkan semua bunyi secara sangat teliti; -- transkripsi yg mencoba menandai perbedaan fonetis yg ada selengkap mungkin; -- transkripsi fonetis yg menandai perbedaan fonetis yg penting (fungsional) saja; menyalin: ; orang yg melakukan transkripsi; proses, cara, perbuatan mentranskripsikan: ~ naskah perlu dilakukan dng cermat


translasi

pemindahan semua titik di dl bidang tertentu pd jarak dan arah yg sama


transliterasi

penyalinan dng penggantian huruf dr abjad yg satu ke abjad yg lain: untuk mengetahui sastra Melayu Klasik lebih mendalam, perlu dilakukan -- dr tulisan Arab Melayu ke dl tulisan Latin


translokasi

pemindahan tempat; pemindahan makanan dl tumbuhan dr tempat pembuatan atau penyimpanan ke tempat yg memerlukannya


translusens

bersifat setengah bening; tembus cahaya


transmigran

orang yg berpindah ke daerah (pulau) lain: setiap calon -- dijanjikan memperoleh dua hektare lahan di tempat yg baru


transmigrasi

perpindahan penduduk dr satu daerah (pulau) yg berpenduduk padat ke daerah (pulau) lain yg berpenduduk jarang:;-- transmigrasi atas kemauan dan biaya sendiri: -- transmigrasi spontan; melakukan transmigrasi; memindahkan penduduk dr satu daerah (pulau) ke daerah (pulau) lain: saat ini Pemerintah berusaha ~ sebagian penduduk Pulau Jawa


transmigrasi lokal

transmigrasi dl lingkungan satu daerah (bukan dr pulau lain): memindahkan penduduk dr satu daerah ke daerah lain (masih dl satu pulau): selama empat tahun ini Pemerintah berhasil ~ 8.803 kepala keluarga


transmisi

pengiriman (penerusan) pesan dsb dr seseorang kpd orang (benda) lain: -- penularan, penyebaran, penjangkitan penyakit; bagian kendaraan bermotor yg memindahkan atau meneruskan tenaga dr mesin ke as belakang; persneling; mengirimkan atau meneruskan pesan dr seseorang (benda) kpd orang lain (benda lain): ; dapat dikirimkan (diteruskan, dipindahkan, disebarkan): ketidaksempurnaan di sektor riil ~ dl kegiatan di sektor keuangan


transmiter

pemancar; bagian (alat) telepon dsb yg berfungsi mengirimkan pesan


transmogrifikasi

perubahan bentuk lengkap


transmutasi

pemindahan; penggunaan kata dl kalimat dng kategori yg berbeda tanpa mengubah bentuknya, spt kata dalam dan proses nuklir yg mengubah suatu inti menjadi inti unsur lain; memindahkan tugas dsb ke tempat lain (negeri lain)


transnasional

berkenaan dng perluasan atau keluar dr batas-batas negara


transonik

melebihi kecepatan suara: pesawat jet --


transparan

tembus cahaya; tembus pandang; bening (tt kaca): jernih; nyata; jelas: tidak terbatas pd orang tertentu saja; terbuka: sekarang ini perbankan sudah jauh lebih -- dl memberikan kredit


transparansi

perihal tembus cahaya; nyata; jelas; barang (plastik dsb) yg tembus cahaya yg dipakai untuk menayangkan tulisan (gambar) pd layar proyektor


transpirasi

pelenyapan uap air dr permukaan daun tumbuhan melalui proses biokimia dan nonkimia


transplantasi

pemindahan tanaman: -- pemindahan jaringan tubuh dr suatu tempat ke tempat lain (spt menutup luka yg tidak berkulit dng jaringan kulit dr bagian tubuh yg lain); pencangkokan: ;-- pencangkokan selaput bening mata; memindahkan (jaringan tubuh atau tanaman ke tempat (orang) lain atau ke tanaman lain: sekarang ada peluang ~ sel sperma yg relatif sangat kecil


transpor

angkutan: kapal pengangkut pasukan; ongkos angkutan barang-barang dsb; perusahaan angkutan (spt bus, truk); mengangkut; memindahkan: perusahaan ini biasa ~ bahan makanan dr daerah yg satu ke daerah yg lain


transportasi

pengangkutan barang oleh berbagai jenis kendaraan sesuai dng kemajuan teknologi; perihal (seluk- beluk) transpor; pemindahan bahan lepas hasil pelapukan dan erosi oleh air, angin, dan es


transposisi

perpindahan posisi; proses atau hasil perubahan fungsi atau kelas kata tanpa penambahan apa-apa


transversal

/transvérsal/ potongan melintang


transvetisme

/transvétisme/ kecenderungan berpakaian spt lawan jenisnya


trap

usaha untuk menjebak lawan; jebakan


trap

trap ? 2terap


trapesium

/trapésium/ bangun segi empat yg dua buah sisinya sejajar, tetapi tidak sama panjang


trapezoid

/trapézoid/ segi empat tanpa sisi sejajar


tras

? 2teras


trauler

kapal penangkap ikan dng pukat tarik besar yg ditebarkan sampai ke dasar laut; pukat harimau


trauma

keadaan jiwa atau tingkah laku yg tidak normal sbg akibat dr tekanan jiwa atau cedera jasmani; luka berat;-- pertumbuhan sbg reaksi terhadap luka


traumatis

menggoncangkan jiwa (tt pengalaman yg dahsyat)


travesti

/travésti/ parodi; karikatur; ejekan


trayek

/trayék/ jalan yg dilalui; jarak perjalanan yg ditempuh: -- Jakarta—Bandung


trek

/trék/ pemindahan orang dsb dr daerah atau negeri; pemindahan bola dr pemain sayap ke tengah untuk diteruskan ke gawang lawan; jalur atau jalan yg dipakai untuk arena balap; jalur pd disk dan disket tempat informasi direkam; lintas; memberikan bola umpan ke pemain tengah atau depan untuk dimasukkan ke gawang lawan: ia ~ bola ke arah pemain tengah, tetapi sayang sodorannya datang terlambat


trekbal

/trékbal/ pemindahan bola dr samping-depan ke tengah untuk diteruskan ke gawang lawan; umpan balik: ia membuat -- manis sehingga kawannya berhasil menendangnya tepat ke arah gawang lawan


trem

/trém/ kereta yg dijalankan oleh tenaga listrik atau lokomotif kecil, biasanya digunakan sbg angkutan penumpang dalam kota;-- trem yg dijalankan dng tenaga listrik


trema

/tréma/ tanda titik dua (..) yg letaknya horizontal di atas vokal untuk menunjukkan bahwa vokal itu diucapkan sbg suku terpisah (msl dl ejaan lama)


trematoda

/trématoda/ cacing pita


trembesi

pohon yg keras kayunya, kayu trembesi


tremer

/trémer/ awak kapal bagian mesin yg tugasnya mengurus alat-alat mesin, (jabatan paling rendah di bagian mesin)


tremor

/trémor/ gerakan pd anggota (bagian) tubuh yg tidak terkontrol (di luar kemauan), spt gemetar (disebabkan adanya ketegangan emosional)


tren

/trén/ gaya mutakhir; bergaya mutakhir; bergaya modern: muda-mudi dng telepon genggam di tangan ~ dewasa ini


trendi

/tréndi/ bergaya mutakhir; memiliki tren; bergaya modern; mengetren


trenggiling

treng·gi·ling ? tenggiling


trengginas

lincah dan terampil (permainan dsb): tangkas; ketangkasan: ketangguhan dan ~ mutlak diperlukan untuk semua pekerjaan


trenyuh

terharu bercampur sedih: kita sesama manusia merasa -- menyaksikan kejadian itu


tres

/trés/ bordiran benang emas (perak) di tepi baju atau lengan baju


tresna

cinta


tri

tiga: tridarma; trigatra



Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami