KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

skuadron

sejumlah pesawat udara militer dan awak pesawatnya yg membentuk suatu kesatuan; eskadron


skuas

cabang olahraga yg menggunakan raket, dimainkan oleh dua orang dl ruangan berdinding dng cara memukulkan bola ke dinding sampai salah satu pemain tidak bisa memukul kembali bola yg melambung dr dinding


skuas

minuman jus sitrun, bergula, biasanya ditambah air soda


skuat

regu; tim: -- bulutangkis Indonesia rata-rata berusia di bawah 20 tahun


skuter

kendaraan bermotor beroda dua dng ukuran roda yg kecil


slagorde

susunan pasukan atau armada untuk bertempur; keseluruhan pimpinan dan anak buah; jajaran


slah

, mengetahui atau mengerti cara penerapannya dng sebaik-baiknya


slang

ragam bahasa tidak resmi dan tidak baku yg sifatnya musiman, dipakai oleh kaum remaja atau kelompok sosial tertentu untuk komunikasi intern dng maksud agar yg bukan anggota kelompok tidak mengerti


slang

pembuluh karet (pd pompa dsb)


slebor

/slébor/ acak-acakan (tt pakaian, pekerjaan, dsb); kacau; amburadul; mabuk-mabukan


slendro

/sléndro/ nama laras gamelan Jawa


sling

jerat untuk muatan yg dibuat dr tali, termasuk tali kawat atau baja, gunanya untuk mengangkat atau menurunkan muatan kapal


slintat-slintut

sembunyi-sembunyi


slip

tergelincir; selip


slip

carik kertas (biasanya berukuran seperempat folio)


slip

bahan tanah liat halus yg digunakan untuk melapisi permukaan gerabah yg belum dibakar


slof

kemasan rokok berisi 5, 10, atau 20 bungkus: ia mampu menghabiskan lima - rokok dl sebulan


slogan

perkataan atau kalimat pendek yg menarik atau mencolok dan mudah diingat untuk memberitahukan sesuatu: perkataan atau kalimat pendek yg menarik, mencolok, dan mudah diingat untuk menjelaskan tujuan suatu ideologi golongan, organisasi, partai politik, dsb: usaha peningkatan kesejahteraan rakyat tetap merupakan -- yg selalu memikat


smes

/smés/ pukulan keras yg menukik yg diarahkan kpd pihak lawan (dl bulu tangkis dsb): sering ia spt pasrah tanpa reaksi untuk mengembalikan -- lawannya


smokel

penyelundupan (barang dsb); hasil menyelundupkan; selundupan; perdagangan gelap; menyelundupkan


snob

orang yg senang meniru gaya hidup atau selera orang lain yg dianggap lebih daripadanya tanpa perasaan malu; orang yg suka menghina dan meremehkan orang lain yg dianggap lebih rendah daripadanya; orang yg merasa dirinya lebih pintar dp orang lain


snobisme

sikap atau cara hidup seorang snob


soak

lemah, tidak kuat lagi (tt kaki, tubuh, dsb): setelah melahirkan anak yg ketiga itu, ia sakit-sakitan saja krn badannya sudah --


soal

apa yg menuntut jawaban dsb (pertanyaan dl hitungan dsb): hal yg harus dipecahkan; masalah: -- hal; perkara; urusan: -- tanya jawab (ada yg bertanya dan yg harus menjawab, dl ruang surat kabar dsb); perdebatan; perbahasan; perbantahan; bertanya; memajukan soal: - mempunyai soal; beralasan (mengajukan alasan untuk menolak dsb): bertanya jawab; berdebat; berdiskusi; mengemukakan pertanyaan (yg sulit); menanyakan sesuatu (dl ujian) dsb: menanyakan sesuatu (yg sulit) kpd: mengemukakan suatu hal dng soal; menjadikan soal; membicarakan; memperdebatkan; mempersoalkan: ; mengemukakan suatu hal sbg soal; menjadikan persoalan untuk dibicarakan (diperdebatkan atau diperbantahkan); membicarakan; memperdebatkan; memperbantahkan: perbahasan; perdebatan; perbincangan; hal-hal; perkara; masalah; problem: kini -nya ditangani oleh pihak yg berwajib; kita menyingkiri - moral yg memang peka


soang

angsa


soarma

roti khas Turki, berbentuk bulat dan agak tipis, tetapi keras


soba

mi: dia makan -- di warung pojok


soban

kayu bakar


sobat

sahabat (yg karib): -- sahabat karib; teman baik (akrab); bersahabat dng; berteman baik dng; menjadikan sobat baik; mengambil hati orang; mendekati: menyobat; hal (perihal) bersobat; persahabatan


sobek

/sobék/ cabik; robek; koyak: mencabik(kan); merobek; berulang-ulang menyobek; menjadikan sesuatu dl bentuk perca-perca dsb: menyobeki; hasil menyobek; perca; cabikan (kain, kertas, dsb): ; sobekan; satu sobekan atau cabikan; proses, cara, perbuatan menyobek


sobok

campuran dua macam logam yg sama banyaknya


sobok

, bertemu (dng); berjumpa (dng); bersua (dng); tersobok; bertemu di jalan; bertemu pandang; bersobok; bersobok langkah; bersobok pandang


soda

bahan kimia yg digunakan pembuatan sabun dsb;-- kalium hidroksida; -- soda yg keras sekali; natrium hidroksida; -- natrium hidroksida; -- senyawaan natrium, berbentuk kristal tidak berwarna yg agak besar dan mempunyai air kristal 10; -- natrium bikarbonat, digunakan dl pembuatan kue dan roti, dl kedokteran dan di laboratorium sbg pereaksi


sodet

/sodét/ sendok ceper besar yg terbuat dr seng dsb untuk mengaduk sesuatu yg sedang digoreng


sodet

/sodét/ menoreh atau merobek dng benda tajam atau runcing: ; membuat terusan untuk mengalirkan air ke saluran lain; hasil menyodet; terusan buatan; proses, cara, perbuatan menyodet


sodium

natrium


sodok

sekop; tajak; menggali (membalikkan) tanah dng sodok; menajak; sodok


sodok

menolak; mendorong; menyorong (becak dsb); menumbuk (menekan) dng tangan terkepal atau dng benda bulat panjang (di perut dsb); menggocok; menyetubuhi; mendahului kendaraan lain dng melarikan kendaraan sendiri cepat-cepat (dl suatu antrean kendaraan dsb); menyalib dng mengebut; saling menyodok; saling mendahului (tt kendaraan dsb): bus kota mulai lagi main - dan kebut-kebutan


sodomasosisme

gejala kelainan seksual dng menggunakan mulut atau dubur: -- mewabah di kalangan masyarakat perkotaan dewasa ini


sodomi

pencabulan dng sesama jenis kelamin atau dng binatang; sanggama antarmanusia secara oral atau anal, biasanya antarpria; semburit; menyetubuhi melalui anal atau anus: ; orang yg melakukan sodomi: dua tersangka - thd bocah jalanan telah ditangkap polisi


sodomia

sodomi


sodor

, menganjurkan; merodokkan ke depan: menyorongkan; memberikan; mengulurkan (tangan): mengajukan (menawarkan dsb setengah memaksa): pihak buruh - tuntutan kenaikan gaji tiga kali lipat kpd pimpinan perusahaan


sodor

tombak (bambu dsb) panjang; (permainan) perang tanding prajurit berkuda dng bersenjatakan sodor: dahulu, sang raja biasa menerima upeti dan menyaksikan permainan - di alun-alun utara


soe

/soé/ sial


sofa

kursi panjang bertangan dan bersandaran, biasanya berlapis karet dan busa yg dibungkus kain beledu, kadang-kadang dipakai sbg tempat tidur


sofis

orang yg suka menggunakan alasan (argumen) yg muluk-muluk, tetapi menyesatkan


sofisme

alasan (argumen) palsu yg dimaksudkan untuk menipu atau memperdaya orang lain; ucapan yg muluk-muluk, tetapi hampa


sofistri

penalaran yg masuk akal, namun keliru


sofitel

/sofitél/ hotel untuk masyarakat kelas mewah


soga

pohon yg kulitnya dipakai sbg bahan pemerah pd kain batik dsb; kulit soga; memberi warna merah dng soga; mencelup dl larutan soga (untuk batik dsb): dia bertugas - kain batik tulis



Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami