KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

newton

/néwton/ satuan gaya dl sistem SI, berlambang N


ngaben

/ngabén/ upacara pembakaran mayat pd masyarakat Bali yg beragama Hindu


ngakngikngok

hingar-bingar (tt musik)


ngalau

gua


nganga

, membuka lebar (tt mulut); terbuka lebar: membuka mulut krn tercengang: melihat saja: membuka (mulut, pintu, dsb) lebar-lebar: menyebabkan ternganga: terbuka lebar (tt mulut, pintu, dsb): kagum; tercengang (sehingga mulutnya terbuka): ia ~ melihat gedung-gedung yg besar dan indah itu


ngarai

lembah (jurang) yg dalam dan luas di antara dua tebing yg curam; lembah sungai berdinding terjal yg terjadi krn erosi sisi pd batuan yg mudah gugur


ngeang

lihat hantu


ngebet

rasa ingin sekali untuk menikmati sesuatu atau mengerjakan sesuatu; rasa sakit sekali serta terasa berdenyut-denyut (pd bisul, koreng, luka, dsb)


ngebut

mengendarai (mobil, sepeda motor, dsb) dng cepat; berlomba-lomba; bertindak (mengerjakan sesuatu) dng cepat krn waktu yg suntuk


ngeceng

/ngecéng/ jual tampang


ngeden

menahan napas (ketika hendak buang air dsb); mengejan


ngenas

bersusah hati; pedih hati; menimbulkan rasa pedih hati: para jenderal tewas secara ~ akibat kebiadaban PKI


ngengat

binatang kecil-kecil yg suka makan kertas, pakaian, dsb; gegat


ngeong

/ngéong/ tiruan bunyi kucing; mengeluarkan bunyi (tt kucing)


ngeri

berasa takut atau khawatir (krn melihat sesuatu yg menakutkan atau mengalami keadaan yg membahayakan): -- menimbulkan rasa ngeri (seram yg menyebabkan berdiri bulu roma): perasaan ngeri; hal ngeri; ketakutan


ngiang

suara denging; berbunyi mendenging; terdengar berdenging: mengiang; terdengar berdenging; terdengar mengiang; terngiang


ngilu

(rasa) nyeri pd tulang


ngoko

tingkatan bahasa yg terendah dl bahasa Jawa yg dipakai untuk berbicara dng orang yg sudah akrab, dng orang yg lebih rendah kedudukannya, atau dng orang yg lebih muda


ngoyo

memaksakan diri melakukan sesuatu tanpa mempertimbangkan kemampuan, kondisi, dan waktu: Presiden meminta kpd perajin rotan agar tidak -- melakukan ekspor kalau belum memiliki kemampuan untuk itu


ngung

tiruan bunyi sesuatu yg berdengung


ni

ini


ni

nini


ni

uni (kakak perempuan)


ni

kata sapaan untuk wanita yg belum kawin; nona: keluarga Taman Siswa menggunakan kata -- sbg pengganti nama


ni

lihat 1-i


nia

kerah (leher) baju


niaga

kegiatan jual beli dsb untuk memperoleh untung; dagang; berjual beli dsb untuk memperoleh untung; berdagang: melakukan usaha dagang; mendagangkan; perdagangan: ; memperdagangkan; memperjualbelikan: ; yg pekerjaannya berniaga; pedagang: dialah yg mengajari pengusaha dan ~ untuk berbuat curang


niagawan

pedagang


nian

benar; sungguh; sangat; sekali: untuk menguatkan arti:apa saja yg Kanda perbuat ini; sebentar saja


niasin

asam nikotinat


niat

maksud atau tujuan suatu perbuatan: kehendak (keinginan dl hati) akan melakukan sesuatu: ; janji untuk melakukan sesuatu jika cita-cita atau harapan terkabul; kaul; nazar: berkaul; bernazar;-- maksud baik; -- keinginan (harapan) hati yg mantap; bermaksud (akan): berharap (supaya); melakukan sesuatu dng niat (memaksudkan): menazarkan; mengaulkan: mendoakan; mengharapkan; sudah diniatkan; termaksud: timbul niat: telah lama ~ olehnya akan mengunjungi ibunya di kampung


nibung

tumbuhan asli kawasan Asia Tenggara, tinggi pohon mencapai 20 m, batangnya lurus berduri, digunakan untuk bahan bangunan atau lantai rumah, daun yg tua dipakai sbg atap rumah, umbutnya enak dimakan; kayu nibung; daun nibung;-- orang tua yg bertingkah laku spt anak muda; ilmu kekerasan tangan


nidasi

pelekatan embrio pd dinding rahim; implantasi


nidera

tidur (nyenyak); kantuk


nidikola

keadaan hidup di sarang; keadaan tinggal di sarang (anak burung dan hewan tertentu) untuk waktu lama sesudah kelahirannya


nidulus

kelompok bahan sel saraf di dl susunan saraf pusat; inti tempat suatu saraf berasal


nifak

munafik


nifas

darah yg keluar dr rahim wanita sesudah melahirkan (lamanya 40—60 hari); masa sejak melahirkan sampai dng pulihnya alat-alat dan anggota badan


nih

ini (dng penegasan)


nihil

kosong sama sekali; tidak ada apa-apa: tidak ada yg tidak hadir: menjadikan nihil; meniadakan: perlakuan yg ~ eksistensi anak-anak jalanan


nihilis

pengikut paham nihilisme


nihilisme

paham aliran filsafat sosial yg tidak mengakui nilai-nilai kesusilaan, kemanusiaan, keindahan, dsb, juga segala bentuk kekuasaan pemerintahan, semua orang berhak mengikuti kemauannya sendiri


nijas

negus (sebutan bagi raja Etiopia)


nik

sapaan untuk gadis kecil


nikah

ikatan (akad) perkawinan yg dilakukan sesuai dng ketentuan hukum dan ajaran agama: -- pernikahan yg tidak dapat dilangsungkan atau disahkan krn perbedaan agama, calon istri dl idah, muhrim, dsb yg melanggar aturan perkawinan dl Islam; -- nikah yg dilakukan sesuai dng syarak (terutama dl agama Islam), tetapi belum diresmikan oleh petugas yg berwenang (suami istri belum tinggal serumah); -- pernikahan dng cara tukar-menukar calon istri di antara para wali untuk dinikahkan dng calon suami yg telah disepakati atau untuk dirinya masing-masing dng suatu perjanjian tanpa mahar, hukumnya haram; -- pernikahan yg hanya disaksikan oleh seorang modin dan saksi, tidak melalui Kantor Urusan Agama, menurut agama Islam sudah sah; -- pernikahan yg dilakukan oleh orang ketiga untuk menghalalkan bekas suami yg telah menjatuhkan talak tiga untuk kembali kpd bekas istrinya; melakukan nikah; kawin: mengambil sbg istri; mengawini: menjadikan bersuami (beristri); mengawinkan: mengadakan upacara pernikahan untuk: hal (perbuatan) nikah; upacara nikah: dia akan menghadiri ~ saudaranya


nikel

unsur logam berwarna putih perak, bersifat lentur; unsur dng nomor atom 28, berlambang Ni, dan bobot atom 58,71


nikmat

enak; lezat: merasa puas; senang: -- pemberian atau karunia (dr Allah): merasai (sesuatu yg nikmat atau lezat): mengecap; mengalami (sesuatu yg menyenangkan atau memuaskan): ~ orang yg menikmati (merasai, merasakan, mengecap, mengalami): proses, cara, perbuatan menikmati; pengecapan; keadaan yg nikmat; keenakan; kesedapan; kesenangan: mengecap ~ peradaban modern


nikotin

zat racun yg terdapat dl tembakau, digunakan dl perobatan dan untuk insektisida


niktigami

bunga yg mekar pd malam hari dan menguncup pd siang hari


nila

tumbuhan perdu, tegak, tingginya 1—2 m, bercabang sedikit, berdaun majemuk menyirip ganjil, mengandung indikan yg menghasilkan zat warna indigo (nila), digunakan untuk mewarnai tekstil; tarum; ; bahan cat (pewarna) biru yg dibuat dr daun tarum; biru: hanya krn keburukan yg sedikit, semuanya menjadi buruk



Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami