Advertisements:
makalah-makalah diskusi yang dipublikasikan oleh Komisi Eropa menyangkut bidang kebijakan tertentu; biasanya disampaikan kepada pihak tertentu (organisasi ataupun individu) yang diundang untuk berpartisipasi dalam proses konsultasi atau debat, dan terkadang menjadi suatu yang harus disiapkan untuk legislasi tertentu.