Kamus Istilah kesehatan » Trombosis

Trombosis

Proses koagulasi yang berlebihan dalam pembuluh darah sehingga menghambat aliran darah. Trombosis dapat terjadi dimana saja dalam sirkulasi darah manusia. Jika terjadi pada pembuluh balik disebut Venous Thromboembolism (VTE), yang terjadi pada pembuluh nadi disebut Arterial Thromboembolism (AT).

Berikut ini adalah arti istilah Trombosis yang berarti Proses koagulasi yang berlebihan dalam pembuluh darah sehingga menghambat aliran darah. Trombosis dapat terjadi dimana saja dalam sirkulasi darah manusia. Jika terjadi pada pembuluh balik disebut Venous Thromboembolism (VTE), yang terjadi pada pembuluh nadi disebut Arterial Thromboembolism (AT)..

gambar Trombosis

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


Akseptor baru

Pasangan usia subur yang baru pertama kali menggunakan salah satu...


Alat Kesehatan Tidak Memenuhi Syarat

Alat kesehatan asli yang diproduksi tidak sesuai standar yang telah...


Alur Analisis Gender = Gender Analysis Pathways (GAP)

Metoda analisis gender yang dikembangkan untuk mengidentifikasi adanya ketimpangan gender...


Angka Fertilitas Total =Total Fertility Rate (TFR)

Taksiran jumlah total anak yang dilahirkan oleh 1000 wanita bila...


Angka Kelahiran menurut Kelompok Umur = Age Specific Fertility Rate = (ASFR)

Banyaknya kelahiran setiap seribu wanita pada kelompok umur tertentu.


Antenatal care = Pelayanan antenatal

Pelayanan kesehatan yang diberikan oleh tenaga professional kepada ibu selama...


ASI (Adiction Severity Index)

Suatu penilaian untuk mengetahui tingkat adiksi seseorang yang dipengaruhi NAPZA...


ASI (Air Susu Ibu)

Cairan hasil sekresi kelenjar payudara ibu. Susu yang diproduksi oleh...


ASUH = Awal Sehat Untuk Hidup Sehat

Suatu pendekatan yang dirancang untuk meningkatkan kesehatan ibu, bayi dan...


Autoimmune

AutoImmune adalah penyakit dimana sistem kekebalan yang terbentuk salah mengidentifikasi...



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian