Kamus Istilah kesehatan » Obat generik

Obat generik

Obat dengan nama resmi International Non Propietary Names (INN) yang ditetapkan dalam Farmakope Indonesia atau buku standar lainnya untuk zat berkhasiat yang dikandungnya. Kualitas OG tidak kalah dengan obat bermerk karena dalam memproduksinya perusahaan farmasi harus melengkapi persyaratan ketat dalam Cara-cara Pembuatan Obat yang Baik (CPOB) yang dikeluarkan oleh Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM).

Berikut ini adalah arti istilah Obat generik yang berarti Obat dengan nama resmi International Non Propietary Names (INN) yang ditetapkan dalam Farmakope Indonesia atau buku standar lainnya untuk zat berkhasiat yang dikandungnya. Kualitas OG tidak kalah dengan obat bermerk karena dalam memproduksinya perusahaan farmasi harus melengkapi persyaratan ketat dalam Cara-cara Pembuatan Obat yang Baik (CPOB) yang dikeluarkan oleh Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM)..

gambar Obat generik

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


Andropause

Perubahan biologis yang ditandai oleh penurunan bertahap produksi androgen yang...


Angina pektoris

Penyakit ini memiliki ciri khas yakni sindrom klinis berupa serangan...


Angka Kelahiran menurut Kelompok Umur = Age Specific Fertility Rate = (ASFR)

Banyaknya kelahiran setiap seribu wanita pada kelompok umur tertentu.


Anthraks

Penyakit infeksi karena bakteri Bacillus anthracis yang umumnya menjangkiti ternak,...


API = Annual Parasite Incidence

Jumlah penderita malaria dengan konfirmasi laboratorium positif terhadap populasi di...


Artritis Rematoid (AR)

Penyakit autoimun (diserang oleh sistem kekebalan tubuhnya sendiri) yang mengakibatkan...


Balita gizi kurang

Ditandai dengan kurangnya berat badan menurut umur anak (BB/U). Anak...


Balitro

Balai Penelitian Tanaman Obat dan Aromatik


BBSR (Bayi Berat Sangat Rendah)

Bayi dengan berat lahir kurang dari 2000 gram yang ditimbang...


BBTT (Baik, Benar, Teratur, Terukur)

Istilah yang digunakan dalam program olahraga di Kementerian Kesehatan, yang...



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian