Kamus Istilah kesehatan » Narkotika

Narkotika

Zat atau obat yang berasal dari tanaman atau bukan tanaman baik sintetis maupun semi sintetis yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran, hilangnya rasa, mengurangi sampai menghilangkan rasa nyeri, dan dapat menimbulkan ketergantungan. Saat ini terdapat 116 jenis narkotika yang berada di bawah konvensi tahun 1961 (Single Convention on Narcotic Drugs)

Berikut ini adalah arti istilah Narkotika yang berarti Zat atau obat yang berasal dari tanaman atau bukan tanaman baik sintetis maupun semi sintetis yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran, hilangnya rasa, mengurangi sampai menghilangkan rasa nyeri, dan dapat menimbulkan ketergantungan. Saat ini terdapat 116 jenis narkotika yang berada di bawah konvensi tahun 1961 (Single Convention on Narcotic Drugs).

gambar Narkotika

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


Akupuntur

Metode pengobatan yang mendorong tubuh untuk meningkatkan kesehatan dan mengurangi...


Alur Analisis Gender = Gender Analysis Pathways (GAP)

Metoda analisis gender yang dikembangkan untuk mengidentifikasi adanya ketimpangan gender...


ARSGMPI

Asosiasi Rumah Sakit Gigi dan Mulut Pendidikan Indonesia


Asisten Apoteker

Mereka yang berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku berhak melakukan pekerjaan...


ASPAKI

Asosiasi Produsen Alat Kesehatan Indonesia


ATEM = Akademi Teknik Elektromedik

Pendidikan Kesehatan tingkat Akademi dengan kekhususan mempelajari bidang Teknik Elektromedik


B2P2VRP

Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Vektor dan Reservoir Penyakit


backache

nyeri dibagian punggung, terutama daerah lumbosakral atau bagian bawah dari...


Balkesmas (Balai Kesehatan Masyarakat)

Unit pelaksana teknis yang menyelenggarakan upaya kesehatan strata kedua, untuk...


Battra (Pengobat Tradisional)

Orang yang melakukan pengobatan tradisional (alternatif). (Sumber: Kepmenkes nomor 1076/menkes/SK/VII/2003...



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian