Alah menang tak tahu, bersorak boleh

Tidak tahu persoalan, tetapi menuduh seseorang bersalah

Gambar dari Alah menang tak tahu, bersorak boleh

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar

Baca juga :

Air dalam kerang menonggol, setanggi campur kemenyan, gula tertumpah pada kanji

Kiasan kepada usaha yang berhasil dengan baik

Air orang disauk, ranting orang dipatah, adat orang diturut

Kita hendaknya menurutkan adat negeri atau daerah masing-masing

Air mata jatuh ke perut

Sangat bersedih hati tetapi ditahan/ disimpan saja

Air tenang menghanyutkan

Orang yang diam banyak pengetahuannya

Akal keeling (ungkapan)

Mempunyai akal yang licik

Akal tiga jengkal

Merasa diri kurang dari orang lain

Aku nampak olah, kelibat hang sudah kutahu

Bagi seorang yang bijaksana, dangkal atau dalamnya pengetahuan seseorang dapat diketahui

Alah-alah setapak

Mengalah sedikit


katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian