Kamus Batak indonesia » sambang

sambang

I. masa tak berbuah, waktu pohon tidak berbuah. sambang ni parbue ni hau nuaeng, sekarang adalah waktu pohon-pohon kayu tidak berbuah. II. sambangsambang, sejenis rumput yang melekat. Sambar, tidak menuruti aturan, tidak pada tempatnya, salah, tertukar, palsu, tidak normal. sambar do i di rohangku, menurut tanggapan saya itu adalah salah. marsambar, bertukar, berganti. masipasambaran, saling menukar, campuraduk, tukar menukar.

Apa arti bahasa batak dari kata sambang? Arti bahasa batak sambang adalah I. masa tak berbuah, waktu pohon tidak berbuah. sambang ni parbue ni hau nuaeng, sekarang adalah waktu pohon-pohon kayu tidak berbuah. II. sambangsambang, sejenis rumput yang melekat. Sambar, tidak menuruti aturan, tidak pada tempatnya, salah, tertukar, palsu, tidak normal. sambar do i di rohangku, menurut tanggapan saya itu adalah salah. marsambar, bertukar, berganti. masipasambaran, saling menukar, campuraduk, tukar menukar.

gambar sambang

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


aha

kata bertanya: apa? yang mana? manang aha, apa pun? sering...


ai

I. kata perangkai: oleh sebab, karena. II. pembuka kalimat tanya:...


alluk

mallukalluk, bergerak kian kemari, mengerakkan badan naik turun. mengenai kuda...


alogo

angin. hona alogo, terjebak, tersergap angin. paralogoan, tempat banyak angin....


ambar

kolam (alamiah atau buatan). ambarambar, kolam kecil.


ambaroba

burung kecil sejenis merpati.


ambu

ambuambu ni juhut, bumbu masakan misalnya garam, bawang. ambuambuan, sejenis...


ampihampik

tas, pundi-pundi dari kulit.


badoatan

goyah, berjalan tidak tentu.


baen

= bahen.



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian