Kamus Istilah kesehatan » ELISA (Enzyme Linked Immunosorbent Assay)

ELISA (Enzyme Linked Immunosorbent Assay)

Salah satu metode yang sensitif untuk mendeteksi antibodi, antigen, hormon maupun bahan-bahan toksik. Metode ini merupakan pengembangan dari sistem deteksi dengan imunofluoresen atau radioaktif. Immunoassay enzim yang secara khusus disebut uji kadar imunosorben terikat enzim atau ELISA ini merupakan uji serologis yang digunakan untuk imunodiagnosis infeksi oleh virus, bakteri, parasit dan antigen mikrobial lainnya.

Berikut ini adalah arti istilah ELISA (Enzyme Linked Immunosorbent Assay) yang berarti Salah satu metode yang sensitif untuk mendeteksi antibodi, antigen, hormon maupun bahan-bahan toksik. Metode ini merupakan pengembangan dari sistem deteksi dengan imunofluoresen atau radioaktif. Immunoassay enzim yang secara khusus disebut uji kadar imunosorben terikat enzim atau ELISA ini merupakan uji serologis yang digunakan untuk imunodiagnosis infeksi oleh virus, bakteri, parasit dan antigen mikrobial lainnya..

gambar ELISA (Enzyme Linked Immunosorbent Assay)

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


Alokon

Alat dan Obat Kontrasepsi.


AMR (Anti Microbial Resistant)

Terjadinya resitensi kuman terhadap antibiotik akibat penggunaan antibiotik yang tidak...


Anemia hemolitik

Anemia yang disebabkan karena pecahnya sel darah merah lebih cepat...


Angka Kematian Ibu = Maternal Mortality Rate (MMR)

- Jumlah kematian ibu akibat dari proses kehamilan, persalinan dan...


ASKLIN = Asosiasi Klinik Indonesia

Wadah klinik untuk berhimpun dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan.


Battra asing

Pengobat tradisional warga negara asing yang memiliki visa tinggal terbatas/izin...


Bayi

Anak berumur 0-12 bulan


BBSR (Bayi Berat Sangat Rendah)

Bayi dengan berat lahir kurang dari 2000 gram yang ditimbang...


BGM (Bawah Garis Merah)

Hasil timbangan berat badan Balita di bawah garis merah pada...


Biofortifikasi Pangan

Fortifikasi prematur, dimana fortifikasi bukan diberikan pada produk tapi bahan-bahan...



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian